CSS Outline
Mengatur garis luar (outline) elemen.
Outline adalah garis (jalur) yang mengelilingi dan berada diluar garis batas (border) elemen.
Pengaturan Outline sama dengan Pengaturan border. Outline BUKAN bagian dari nilai ukuran (dimensi) elemen.
Outline TIDAK terpengaruh oleh nilai ukuran (dimensi) elemen.
Outline dapat "melanggar" (tumpang-tindih dengan) elemen lain yang berada dalam jangkauannya.
Pengaturan Outline sama dengan Pengaturan border. Outline BUKAN bagian dari nilai ukuran (dimensi) elemen.
Outline TIDAK terpengaruh oleh nilai ukuran (dimensi) elemen.
Outline dapat "melanggar" (tumpang-tindih dengan) elemen lain yang berada dalam jangkauannya.
Property outline
border-width, border-style, border-color
Contoh outline
Perhatikan hasil dari contoh kode dibawah ini, outline dapat melanggar garis batas (border) elemen lain.
Komentar
Posting Komentar